pt tap talk teknologi blog

by Jessica Jacob

Customer Satisfaction: Pengertian dan Mengapa Penting untuk Bisnis
25/11/2022

Pernahkan Anda merasakan customer service yang buruk hingga mempertimbangkan berpindah merek? Hampir semua orang pernah merasakan hal ini. Hampir semua orang pernah. Dalam lanskap bisnis saat ini, lebih mudah bagi pelanggan untuk beralih ke bisnis lain ketika pengalaman buruk ini terjadi. Menurut Gartner, 81% pemasar memandang customer satisfaction sebagai area persaingan utama dalam industri mereka. […]

Read More

by Jessica Jacob

Interaksi Pelanggan Berkualitas dengan Strategi Customer Engagement
24/11/2022

Sudah bukan rahasia jika customer engagement adalah hal penting untuk menjaga pelanggan setia Anda. Selain berguna untuk retensi pelanggan, customer engagement juga dapat mengundang pelanggan baru yang datang karena rekomendasi pelanggan setia.  Apa itu customer engagement? Bagaimana mengukur customer engagement? Seberapa penting customer engagement? Bagaimana meningkatkan customer engagement? Baca artikel di bawah ini untuk memahaminya. […]

Read More

by Jessica Jacob

Brand Equity untuk Bisnis, Simak Manfaatnya!
18/11/2022

Persepsi brand di mata publik kini menjadi lebih penting setelah perusahaan mengalihkan fokus mereka dari produsen ke konsumen. Hampir 74% pelanggan saat ini mengharapkan lebih dari merek dalam cara mereka memperlakukan pelanggan, karyawan, dan lingkungan.  Untuk tetap terdepan dalam perubahan ini, organisasi perlu mempertimbangkan bagaimana berbagai inisiatif pemasaran mereka dapat berkontribusi pada peningkatan kesadaran merek.  […]

Read More

by Jessica Jacob

Brand Positioning: Kiat Penting Untuk Kesuksesan Brand
17/11/2022

Ketika Anda ingin menyikat gigi, maka apa yang akan pertama Anda cari? Pasta gigi atau odol? Seperti brand pasta gigi Odol, banyak brand-brand lainnya yang sudah memiliki citra sendiri di mata publik hingga mereka menggantikan sebutan untuk produk yang dijual. Contohnya saja Hansaplast dan Betadine yang hingga kini memiliki citra yang dalam di mata publik. […]

Read More

by Jessica Jacob

Kupas Tuntas Market Analysis untuk Pertumbuhan Brand
11/11/2022

Entah itu merumuskan strategi pasar atau mengevaluasi kembali bisnis yang sudah ada, melakukan analisis pasar atau market analysis adalah inti dari kesuksesan bisnis di masa depan.  Dalam blog, ini kita akan membahas apa itu market analysis, perbedaannya dengan market research, seberapa penting market analysis, dan metode market analysis.  Pada akhirnya, Anda akan dapat menilai ukuran […]

Read More

by Jessica Jacob

Tahapan Pemasaran: Pemahaman dan 5 Tahapannya
10/11/2022

Dalam lingkungan bisnis yang dinamis, tahapan pemasaran adalah proses yang sangat penting untuk setiap aktivitas. Inilah yang dapat membantu Anda meraih kesuksesan dalam waktu singkat.  Proses pemasaran strategis dapat membuat perbedaan dalam retensi pelanggan. Ini mengarahkan seberapa efektif Anda berkomunikasi dengan pelanggan dan membuat mereka tetap terlibat dalam bisnis Anda. Proses pemasaran yang diteliti dengan […]

Read More

by Jessica Jacob

Tujuan & Cara Menyusun Strategi Komunikasi Pemasaran
04/11/2022

Untuk mendapatkan penjualan, Anda harus terlebih dahulu bisa menarik perhatian pelanggan. Dengan adanya ratusan pesaing, bagaimana Anda bisa mendapatkan pelanggan sekaligus mengalahkan kompetitor? Solusinya adalah dengan menggunakan komunikasi pemasaran. Strategi komunikasi pemasaran adalah kesempatan Anda untuk menguraikan bagaimana Anda berencana untuk menarik perhatian konsumen dan menarik mereka untuk berinteraksi dengan bisnis. Dalam artikel ini, kami […]

Read More

by Jessica Jacob

Cara Ampuh Tingkatkan dan Mengukur Kepuasan Pelanggan
03/11/2022

Sudah menjadi pengetahuan umum bahwa kepuasan pelanggan adalah kunci kesuksesan. Memahami tingkat kepuasan pelanggan adalah penting untuk bisnis Anda, karena hal ini dapat mengukur apakah Anda telah melakukan strategi yang benar serta menunjukkan area mana yang perlu ditingkatkan oleh bisnis Anda. Jika dilakukan dengan benar, menguasai strategi kepuasan pelanggan akan menghasilkan pelanggan yang loyal. Pelanggan […]

Read More

by Jessica Jacob

Kelebihan Chatbot VS Call Centre Konvensional
21/10/2022

Apa saja kelebihan chatbot vs call centre? Menghubungi customer service melalui call center seringkali bisa menjadi pengalaman yang menantang. Hal ini dikarenakan pengalaman yang tidak selalu memenuhi harapan penelepon.  Harus menunggu agent, mengulangi informasi dari satu agent ke agent berikutnya, dan akhirnya menghabiskan terlalu banyak waktu. Semua itu dapat menyebabkan proses perjalanan pelanggan yang panjang […]

Read More
1 19 20 21 22 23 50
TapTalk
PowerTalk
OneTalk
SendTalk
whatsappfacebooktwitterinstagramlinkedin

Reach us by phone at (021) 27939266

Business Park Kebon Jeruk blok C2-3, Jl. Meruya Ilir Raya no.88, Kebon Jeruk, Jakarta Barat, 11620

© 2020 - 2023 TapTalk.io (PT Tap Talk Teknologi)

tap talk logo for footer